5 Rekomendasi Tablet Mini 8 Inch untuk Multitasking, Ringkas dan Praktis Masuk Tas

Senin, 08 Desember 2025 | 20:00 WIB
5 Rekomendasi Tablet Mini 8 Inch untuk Multitasking, Ringkas dan Praktis Masuk Tas
Ilustrasi tablet mini (Freepik/jannoon028)

4. Xiaomi Pad 5 Lite

Xiaomi Pad 5 Lite
Xiaomi Pad 5 Lite

Xiaomi Pad 5 Lite adalah tablet mini yang cocok untuk pengguna yang membutuhkan performa lebih untuk pekerjaan kreatif atau hiburan. Layar 8,7 inci, prosesor Snapdragon, dan dukungan stylus membuat tablet ini praktis untuk sketsa, menulis, dan produktivitas.

Kelebihan:

  • Layar 8,7 inci dengan resolusi tajam
  • Prosesor cepat untuk multitasking
  • Mendukung stylus untuk produktivitas

Perkiraan harga: Mulai dari Rp3.000.000

5. Axioo MyTab A80 8"

Tablet 8 inci entrylevel ini cocok untuk fungsi dasar seperti baca, streaming, atau browsing. Pilihan bagus jika Anda mencari tablet Android murah dan cukup praktis.

Perkiran harga Rp1.600.000.

Tablet mini adalah solusi ideal bagi Anda yang menginginkan perangkat ringkas, ringan, dan tetap bertenaga untuk kegiatan harian.

Pilihlah tablet mini sesuai kebutuhan, baik untuk produktivitas, hiburan, maupun kombinasi keduanya.

Dengan 5 rekomendasi di atas, aktivitas harian Anda bisa lebih praktis dan nyaman, tanpa harus membawa perangkat besar dan berat.

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

Baca Juga: 4 Tablet Khusus Anak yang Dukung Aktivitas Belajar, Lengkap Fitur Pantau Orang Tua

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI