4 HP Snapdragon RAM 4 GB dengan Performa Lancar dan Harga Terjangkau Rp1 Jutaan

Rabu, 07 Januari 2026 | 09:10 WIB
4 HP Snapdragon RAM 4 GB dengan Performa Lancar dan Harga Terjangkau Rp1 Jutaan
Kolase HP Snapdragon RAM 4 GB
Baca 10 detik
  • Pilihan HP RAM 4 GB dengan prosesor Snapdragon, lancar untuk media sosial dan game ringan.
  • Harga terjangkau mulai Rp1 jutaan, hemat tapi tetap handal.
  • Dilengkapi kamera memadai dan baterai besar untuk aktivitas harian.

Berikutnya ada OPPO A3x dengan RAM 4 GB dan memori internal 128 GB, yang mana ideal untuk menyimpan banyak aplikasi dan file media.

HP ini ditenagai Snapdragon 6s 4G Gen1 dengan kombinasi CPU 2x2.2 GHz + 6x1.7 GHz dan GPU Adreno 610, cukup untuk kebutuhan harian dan hiburan.

Kamera belakang 8 MP dan kamera depan 5 MP hadir untuk foto harian, didukung baterai 5100 mAh yang tahan lama tanpa harus sering diisi ulang.

4. Xiaomi Redmi Note 12

Xiaomi Redmi Note 12
Xiaomi Redmi Note 12

Harga: Rp2.099.000

Terakhir, ada Xiaomi Redmi Note 12 yang menawarkan RAM 4 GB dan penyimpanan 128 GB, dengan slot microSDXC untuk menambah kapasitas.

HP ini menggunakan Snapdragon 685 (6 nm) Octa-core dengan GPU Adreno 610, membuat performanya lancar untuk multitasking dan gaming ringan.

Kamera belakang triple 50 MP + 8 MP + 2 MP dan kamera depan 13 MP. Sementara itu, baterai 5000 mAh menjanjikan daya tahan lama sepanjang hari.

Baca Juga: Snapdragon 6 Gen 3 Setara dengan Chipset Apa? Ini 5 Perbandingannya!

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI