Bocoran Terbaru iPhone 18 Pro: Dynamic Island Mengecil, Kamera Depan Tetap di Tengah

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 21 Januari 2026 | 09:39 WIB
Bocoran Terbaru iPhone 18 Pro: Dynamic Island Mengecil, Kamera Depan Tetap di Tengah
iPhone 17 Pro. (Apple)
Baca 10 detik
  • Bocoran terbaru dari Instant Digital meluruskan rumor desain layar iPhone 18 Pro yang beredar.
  • Kamera depan dan komponen utama Face ID akan tetap di tengah dalam Dynamic Island yang mengecil.
  • Kesalahan penerjemahan menyebabkan rumor keliru tentang pemindahan kamera depan ke sudut kiri atas layar.

Perubahan visual utama yang paling mungkin terjadi hanyalah Dynamic Island yang mengecil namun tetap berada di tengah layar, berkat pemindahan sebagian komponen Face ID ke bawah panel.

Bocoran desain layar iPhone 18 Pro. [Weibo]
Bocoran desain layar iPhone 18 Pro. [Weibo]

Apple sendiri diperkirakan akan meluncurkan iPhone 18 Pro pada September mendatang.

Jika tidak muncul bocoran baru yang bertentangan, gambaran mengenai desain layar depan iPhone generasi berikutnya kini terasa jauh lebih jelas.

Menariknya, bocoran Instant Digital ini diperkuat oleh akun X (Twitter) ShrimpApplePro, yang memiliki rekam jejak akurat dalam membocorkan produk Apple.

Dukungan serupa juga datang dari Ross Young, mantan analis layar ternama, yang menyatakan bahwa klaim terbaru tersebut sejalan dengan prediksi industri.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI