Suara.com - Ada-ada saja kelakuan Edward Smith (63), alih-alih terangsang melihat tubuh molek perempuan yang melintas di hadapannya, gairah Edward malah naik saat melihat mobil Mustangs atau Jaguars.
Lelaki ini malah mengaku sudah pernah bercinta dengan 700 mobil sejak dirinya berangkat remaja.
Edward asal Washington DC, Amerika ini pertama kali tertarik dan melakukan hubungan seksual dengan mobil sejak umur 15 tahun. Saat itu sasaran pertamanya adalah mobil VW Beeetle. (Barcroft TV/ Youtube)