VIDEO: Penerjun Payung 'Nyangkut' di Patung Liberty

Ardi Mandiri Suara.Com
Selasa, 09 Desember 2014 | 13:35 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Seorang penerjun payung asal Prancis gagal melakukan aksinya di langit Kota New York, Amerika Serikat, lantaran parasutnya tersangkut di Patung Liberty.

Dalam video lelaki tersebut, tampak berusaha meloloskan parasutnya yang terangkut. Nahas seluruh upaya itu gagal.

Penyelamatan pun akhirnya dilakukan oleh tim penyelamat Kota New York. Apesnya lagi, setelah diselamatkan, lelaki itu langsung dipenjara selama sepekan, dan dideportasi, lantaran aksi tersebut ilegal. (RM Videos/ Youtube)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI