Suara.com - Mariah Carey, diva pop Amerika Serikat itu terkenal dengan nada suaranya yang amat tinggi.
Tapi, belakangan ini, Mariah tampak kesulitan dalam bernyanyi, apalagi ketika dia melantunkan nada tinggi.
Seperti yang dia tunjukkan saat tampil di acara jelang Natal, dalam siaran live NBC.
Menyanyikan lagu "All I Want For Christmas Is You", Mariah beberapa kali sumbang, hingga membuat penonton kecewa. (Bithriah/ Youtube)