Aksi Kucing di Arena Pertandingan Atletik SUGBK

Rinaldi Aban Suara.Com
Senin, 27 Agustus 2018 | 23:16 WIB
Kucing di Arena Lintasan Atletik Asian Games 2018 ( twimg )

Suara.com - Kemeriahan Asian Games 2018 semakin terasa, hari demi hari atlet Indonesia memberikan kejutan yang luar biasa disetiap pertandingan dengan memberikan koleksi medali emas. Dukungan untuk para atlet yang masih berjuang pun terus mengalir dari segala penjuru dan menjadi pusat perhatian para suporter yang ikut menonton langsung di arena pertandingan.

Namun, tak hanya laga pertandingan saja yang menjadi perhatian, beberapa waktu lalu ada kejadian unik yang tak luput dari sorotan masyarakat. Munculnya seekor kucing di arena atletik 100 meter beberapa saat sebelum pertandingan dimulai. Seperti apa aksi kucing tersebut di lintasan lari Gawang Putri Asian Games 2018? Simak selengkapnya pada video di atas.

Creative/Video Editor : Yosafat Diva Bayu Wisesa/Herianto

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI