Inem Jogja, 'Wong Edan' yang Gemar Tebar Kebaikan

Senin, 24 Juni 2019 | 14:36 WIB
Inem Jogja (Suara.com/Dendi Afriyan)

Suara.com - 'Inem' kerap identik dengan sosok pelayan rumah tangga yang berpenampilan seksi. Namun, di Yogyakarta identitas 'Inem' diubah oleh Made Dyah Agustina menjadi sosok yang gemar berbagi kebaikan. Ia adalah 'Inem Jogja' sosok yang berpenampilan unik dengan make up badut dan kerap dituding orang gila oleh sebagian masyarakat.

Namun dibalik sosoknya itu, ternyata wanita 33 tahun ini mempunyai gelar sarjana Magister Seni Pertunjukan di Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta. Selain itu, ia sempat berprofesi sebagai dosen, sebelum akhirnya ia memilih untuk resign dan menjalankan kegiatannya sebagai 'Inem Jogja'. Selengkapnya dalam video ini

Videographer/Video Editor: Dendi Afriyan/Suciati

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI