Tiba-tiba Lari, Ini Sosok Pejabat Maluku yang Diduga Enggan Diwawancarai

Jum'at, 27 Oktober 2023 | 18:20 WIB
Pejabat Maluku Utara Ini Mendadak Lari Terbirit-birit Hindari Wartawan. (ist)

Suara.com - Pemandangan yang cukup mengejutkan datang dari Kejaksaan Tinggi Maluku Utara. Seorang pejabat di Pemda Halmahera Selatan terlihat lari dari wartawan setelah ia selesai diperiksa penyidik di Kejaksaan Tinggi Maluku Utara.

Publik jelas penasaran siapa pejabat Maluku Utara yang lari dari wartawan ini. Cukup banyak desas-desus mengenai siapa sosok pejabat daerah tersebut.

Namun demikian belum dapat dipastikan identitas valid dari pihak tersebut. Beberapa informasi kemudian coba dikumpulkan, dan dugaan muncul pada pejabat Maluku Utara yang lari dari wartawan itu.

Sosok ini sendiri datang dengan memenuhi panggilan dari Kejaksaan Tinggi Maluku Utara pada pukul 18.50 WIT. Ketika datang, ia mengenakan celana berwarna coklat dan kemeja berwarna putih. Diduga sosok ini adalah Rusli, yang menjabat sebagai Sekretaris Badan Penanggulangan Bencana Daerah Halmahera Selatan.

Dugaan mengerucut pada Rusli karena diduga ia tersangkut kasus korupsi pembangunan Masjid Raya di desa Kampung Makian, Kecamatan Bacan Selatan. Hal ini kemudian membuatnya dipanggil oleh pihak kejaksaan dan harus menghadiri panggilan tersebut.

Selepas diperiksa oleh petugas, ia keluar dari pintu utama Kejaksaan Tinggi Maluku Utara dengan berlari kencang. Sepertinya Rusli berupaya menghindari wartawan yang telah menunggunya di sekitaran gedung tersebut. Simak video lengkapnya! Video Editor: Ika Selfiana

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI