Ngakak! Ini Kata Tora Sudiro dan TJ Ruth soal Film Kang Mak yang Tembus 4,2 Juta Penonton

Selasa, 10 September 2024 | 09:05 WIB
Tora Sudiro dan TJ Ruth ditemui di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan, Sabtu (7/9/2024). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]

Suara.com - Film Kang Mak garapan rumah produksi Falcon Pictures masih jadi salah satu hiburan favorit pengunjung bioskop. Sampai hari ini, Sabtu (7/9/2024), total penonton Kang Mak sudah mencapai 4,2 juta.

Film Kang Mak From Pee Mak garapan rumah produksi Falcon Pictures masih jadi salah satu film terlaris tahun ini. Tiga minggu setelah dirilis, penonton film ini sudah mencapai 4,2 juta.

"Alhamdulillah, terima kasih para penonton film Indonesia yang sudah ikut tertawa bersama di bioskop hingga hari ini," bunyi keterangan dalam unggahan akun Instagram Falcon Pictures, yang mengabarkan pencapaian film Kang Mak.

Keberhasilan film Kang Mak From Pee Mak menarik minat penonton pun turut disyukuri para pemainnya. Salah satunya seperti Tora Sudiro, yang mengaku heran kenapa Kang Mak bisa menyabet banyak penonton.

"Ya anugerah aja sih, alhamdulillah. Enggak tahu kenapa bisa gitu juga," ucap Tora Sudiro ditemui di acara syukuran film Kang Mak From Pee Mak di  kawasan Pejaten, Jakarta Selatan, Sabtu (7/9/2024). Simak video lengkapnya!

Video Editor: E 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI