Prediksi Cak Imin: RK-Suswono dan Luthfi-Taj Yasin Kuasai Pilkada Jakarta-Jateng

Selasa, 26 November 2024 | 15:05 WIB
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar atau Cak Imin. (Suara.com/Novian)

Suara.com - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar atau Cak Imin memprediksi jika pasangan Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta dan pasangan Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jawa Tengah bakal menang dalam pemilihan pada Rabu (27/11/2024) besok.

Keyakinan Cak Imin bahwa dua paslon tersebut bakal menang tidak terlepas dari asanya dukungan Presiden ke-7 RI Joko Widodo kepada RK-Suswono dan Luthfi-Taj Yasin.

Cak Imin meyakini dukungan alias endorsement dari Jokowi akan memberikan pengaruh menaikkan elektabilitas dua paslon tersebut.

"Iya nanti kami lihat aja. Tapi tentu ada pengaruhnya," kata Imin di komplek Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024).

Berdasarkan hal tersebut, Imin memprediksi dua paslon tersebut bakal menang.

Video Editor: RF

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI