Gaza Berduka: Lebih dari 100 Warga Tewas dalam 12 Jam Terakhir, Didominasi Wanita dan Anak-Anak

Rully Fauzi Suara.Com
Minggu, 18 Mei 2025 | 17:22 WIB
Ilustrasi kondisi di Gaza pasca serangan Israel. [ANTARA/Anadolu/py/am]

Suara.com - Pertahanan Sipil di Gaza pada Sabtu (18/5/2025) mengatakan bahwa jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel di Jalur Gaza utara telah melampaui 100 selama 12 jam terakhir.

Sebagian besar korban serangan tersebut adalah wanita dan anak-anak.

Tentara Israel telah melanjutkan serangannya di Jalur Gaza pada 18 Maret lalu dan sejak itu telah menewaskan ribuan orang dan melukai ribuan lainnya, menghancurkan gencatan senjata dan perjanjian pertukaran tahanan yang berlaku pada Januari 2025.

November 2024 lalu, Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) mengeluarkan surat perintah penangkapan untuk Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu dan mantan Menteri Pertahanannya, Yoav Gallant atas kejahatan perang dan kejahatan terhadap kemanusiaan di Gaza.

Israel juga menghadapi kasus genosida di Mahkamah Internasional (ICJ) atas perangnya di daerah kantong tersebut.

[XINHUA/Antara/Ludmila Yusufin Diah Nastiti/Arif Prada/Gracia Simanjuntak]

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI