Driver Ojol Tewas Dilindas Rantis, Ratusan Rekan di Solo Geruduk Brimob!

Rinaldi Aban Suara.Com
Jum'at, 29 Agustus 2025 | 16:35 WIB
Kondisi terkini setelah aksi unjuk rasa driver ojol di Mako Brimob Batalyon C Pelopor, Solo, Jumat (29/8/2025). [Suara.com/Ari Welianto]

Suara.com - Ratusan pengemudi ojek online atau driver ojol pelajar dan warga Kota Solo menggelar aksi di depan Mako Brimob Batalyon C Pelopor Solo, Jumat (29/8/2025).

Ini merupakan aksi solidaritas atas meninggalnya salah satu pengemudi ojol Affan Kurniawan (21) saat aksi di Jakarta kemarin.

Ratusan masa terlebih dahulu berkumpul di Plasa Stadion Manahan Solo, selanjutnya mereka berjalan menuju Markas Brimob.

Di sana massa menggelar salat gaib dan doa bersama untuk rekannya yang tewas dilindas mobil rantis. Mereka juga secara bergantian melakukan orasi.

Teriakan 'Polisi Pembunuh' di teriakan masa berulang kali dihadapan para polisi yang berjaga. Aksi sendiri berlangsung aman, namun tiba-tiba menjadi panas. Masa sempat mendorong-dorong pagar pintu masuk sisi selatan hingga jebol.

Kapolresta Solo Kombes Pol Catur Cahyono Wibowo didampingi Wakapolresta hingga Kabag Ops sempat menemui masa untuk tenang dan damai.

Kontributor : Ari Welianto

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI