Tempat Bukber di Bandung, Es Lilin Paling Populer di Kota Kembang

Kamis, 16 Mei 2019 | 15:10 WIB
Tempat Bukber di Bandung, Es Lilin Paling Populer di Kota Kembang
Es Lilin Bandung. (ist)

Es Lilin Njonja Besar

Es lilin ini terletak di Jl. Dr. Djunjunan No.17, Pamoyanan, Cicendo, Kota Bandung. Buka mulai pukul 11 pagi hingga pukul 22.00 WIB. Es lilin njonja besar ini hadir dengan tag line tradisional es lilin dan es krim, berusaha mengingatkan para penggemarnya dengan cita rasa es lilin pada zaman dahulu.

Es lilin njonja besar ini memiliki cita rasa klasik yang datang kembali pada masa kini dengan beragam variannya. Es lilin yang memiliki 11 pilihan rasa ini akan membantu mengingatkan para penggemarnya pada rasa es lilin tempo doloe yang akan membawa sensasi baru pada setiap orang yang akan menikmatinya pada saat ini.

Es lilin njonja besar memiliki varian es lapis coklat dengan berbagai macam rasa, antara lain yaitu kopyor, durian, coklat, alpukat, sirsak, ketan hitam, kopimocca, dan masih banyak lagi ragam varian lainnya. Harga 1 potong es lilin di tempat ini yaitu Rp 11.000.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI