11 Perusahaan Ini Memiliki Kepedulian Sosial yang Tinggi di Tengah Pandemi

Iwan Supriyatna Suara.Com
Kamis, 29 April 2021 | 06:01 WIB
11 Perusahaan Ini Memiliki Kepedulian Sosial yang Tinggi di Tengah Pandemi
Ilustrasi kepedulian sosial (yoursay/agilnanggala)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada hari puncak penganugerahan Teropong CSR Award 2021, terdapat 11 perusahaan yang berhasil memenangkan dan dinilai memiliki kualitas penilaian tertinggi dengan beberapa kategori. Para pemenang tersebut adalah :

Peduli Sosial

  • PT Jasa Raharja (Persero)
  • PT Wahana Ottomitra Multiartha (WOM) Finance Tbk

Peduli Bencana

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
PT Bank DKI

Peduli Covid 19

  • PT Asuransi Allianz Life Indonesia
  • PT Jakarta Experice Board
  • PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
  • PT Jasa Raharja (Persero)
  • PT BNI Life Insurance
  • PT Hutama Karya (Persero)
  • PT Wahana Ottomitra Multiartha (WOM) Finance Tbk

Peduli Lingkungan

  • PT Bank DKI
  • PT Hutama Karya (Persero)

Peduli UMKM

  • PT Telekomunikasi Seluler (Telkomsel)
  • PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
  • PT Pertamina (Persero)
  • PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk

Peduli Digital Learning

  • PT Telekomunikasi Seluler (Telkomsel)
  • PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk

Peduli Pendidikan

Baca Juga: Dari Ratusan BUMN, Cuma 10 yang Rajin Setor Deviden ke Negara

  • PT Pertamina (Persero)
  • PT Hutama Karya (Persero)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI