Forking Kripto: Penjelasan, Tujuan dan Manfaatnya di Bursa Pasar

M Nurhadi Suara.Com
Rabu, 25 Mei 2022 | 16:25 WIB
Forking Kripto: Penjelasan, Tujuan dan Manfaatnya di Bursa Pasar
Ilustrasi Cryptocurrency. [WorldSpectrum/Pixabay]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Beberapa aset kripto yang telah melakukan forking antara lain forking blockchain Ethereum yang menghasilkan blockchain Ethereum Classic (ETC), gara-gara diretasnya token DAO.

Forking lainnya dilakukan Bitcoin yang menghasilkan Bitcoin Cash (BCH) dan Bit?coin GOLD (BTG), serta sejumlah varian lainnya. Terbaru, forking blockchain Terra telah dimulai pada 18 Mei 2022, besar kemungkinan ini akan terjadi berdasarkan voting DAO dari para HODLer LUNA.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI