IHSG Diprediksi Menguat Awal Pekan, Simak Sentimen Positif Minggu Ini

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 11 Juli 2022 | 11:05 WIB
IHSG Diprediksi Menguat Awal Pekan, Simak Sentimen Positif Minggu Ini
Acara SMF di Bursa Efek Indonesia, Jakarta. [Dok SMF]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kemudian, harga nikel menguat 0,99 persen ke level 21.747 dolar AS, CPO menguat 0,19 persen ke level 4.137 ringgit per ton, dan emas terpantau menguat ke level 1.740 dolar AS per troy ons.

Bursa saham regional Asia pagi ini antara lain Indeks Nikkei menguat 294,83 poin atau 1,11 persen ke 26.812,02, Indeks Hang Seng turun 503,63 poin atau 2,32 persen ke 21.222,15, dan Indeks Shanghai terkoreksi 38,24 poin atau 1,14 persen ke 3.317,84.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI