Akhiri Puasa Gol, Ronaldo Masih Ungguli Messi

Syaiful Rachman Suara.Com
Minggu, 03 Mei 2015 | 08:30 WIB
Akhiri Puasa Gol, Ronaldo Masih Ungguli Messi
Pemain Real Madrid Cristiano Ronaldo merayakan golnya ke gawang Malaga di Santiago Bernabeu. REUTERS/Andrea Comas

Suara.com - Setelah gagal mencetak gol di tiga pertandingannya bersama Real Madrid, Cristiano Ronaldo kembali mencatatkan namanya di papan skor. Bertandang ke Sevilla, Ronaldo kembali menunjukkan ketajamannya dengan mencetak hattric.

Dengan tambahan tiga gol tersebut, Ronaldo masih bertahan puncak daftar top skor sementara dengan 42 gol. Terpaut dua gol dari mega bintang Barcelona, Lionel Messi. Berikut daftar sementara top skor La Liga.

42 Cristiano Ronaldo (Real Madrid)     
40 Lionel Messi (Barcelona)            
22 Antoine Griezmann (Atletico Madrid)
21 Neymar (Barcelona)                  
20 Carlos Bacca (Sevilla)              
16 Luis Suarez (Barcelona)             
   Alberto Bueno (Rayo Vallecano)      
15 Aduriz (Athletic Club)              
   Karim Benzema (Real Madrid)         
13 Gareth Bale (Real Madrid)           
12 Mario Mandzukic (Atletico Madrid)   
   Sergio Garcia (Espanyol)            
   James Rodriguez (Real Madrid)       
   Luciano Vietto (Villarreal)         
11 Joaquin Larrivey (Celta Vigo)       
   Nolito (Celta Vigo)                 
   Jonathas (Elche)                    
   Daniel Parejo (Valencia)            
10 David Barral (Levante)              
9  Felipe Caicedo (Espanyol)           
   Christian Stuani (Espanyol)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI