Zidane Gantikan Benitez?

Syaiful Rachman Suara.Com
Kamis, 19 November 2015 | 17:30 WIB
Zidane Gantikan Benitez?
Pemain legendaris Prancis yang kini melatih tim muda Real Madrid Zinedine Zidane (10/10)[Reuters/Regis Duvignau]

Suara.com - Zinedine Zidane dikabarkan akan menjadi pengganti pelatih Real Madrid, Rafael Benitez. Klub dikabarkan siap memecat Benitez apabila El Real tumbang di laga El Clasico.

Duel klasik jilid satu musim ini antara Real Madrid vs Barcelona akan digelar di Santiago Bernabeu, Minggu (22/11/2015) dini hari WIB.

Menurut Mundo Deportivo, presiden klub Florentino Perez tidak puas dengan gaya permainan Madrid di bawah kepemimpinan Benitez. Ditambah lagi, banyak rumor yang beredar bahwa Benitez gagal merangkul para pemain Madrid.

Meski demikian, belum ada jaminan Zidane akan menerima tawaran tersebut. Seperti diketahui, Zidane merupakan asisten pelatih di masa Carlo Ancelotti dan kini menukangi tim muda Los Galacticos, Real Madrid Castilla. (Football Espana)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI