Indra Sjafri Bicara Kekuatan Pesaing Timnas Indonesia U-22 di Piala AFF

Kamis, 17 Januari 2019 | 16:14 WIB
Indra Sjafri Bicara Kekuatan Pesaing Timnas Indonesia U-22 di Piala AFF
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri saat memberikan keterangan pers usai memimpin latihan perdana tim, Senin (7/1/2019) pagi. [Suara.com / Adie PRASETYO]

Suara.com - Pelatih timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri menilai kekuatan lawan-lawannya di Piala AFF U-22 2019 cukup merata. Oleh karenanya, pelatih asal Sumatera Barat itu tidak terlalu menghkawatirkannya.

Piala AFF U-22 2019 akan menjadi event perdana timnas Indonesia U-22 di bawah asuhan Indra Sjafri. Ajang tersebut akan digelar pada Februari mendatang.

Indonesia tergabung di Grup B dan akan melawan tuan rumah Kamboja, Myammar, Singapura, dan Malaysia. Indra pun menegaskan, anak asuhannya siap untuk ajang tersebut.

"Semua merata. Hampir semua negara perkembangannya merata. Negara Asia Tenggara sudah berbenah dan kami harus siap menghadapi itu," kata Indra Sjafri.

Indra mengaku optimistis anak asuhannya bisa berbicara banyak di ajang tersebut. Sebab, Garuda Muda juga sudah berkembang seperti negara-negara lainnya.

"Saya mana pernah tidak optimistis, optimistis itu tidak perlu ditanyakan lagi. Kita hidup harus optimistis, itu yang kami usahakan," pungkasnya.

Saat ini, timnas Indonesia U-22 sedang menjalani pemusatan latihan. Rencananya, minggu depan Garyda Muda akan memulai persiapan untuk Piala AFF U-22.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI