
Jagat sepak bola berduka atas kematian Diego Maradona. Banyak pemain sepak bola yang memberikan penghormatan atas kepergian sang legenda, tapi tidak dengan Paula Dapena.
Diego Maradona dilaporkan meninggal dunia pada Rabu (25/11/2020). Kematian Maradona kemudian membuat para pesepak bola memberikan tribut sebelum pertandingan dengan mengheningkan cipta.