Kebut Implementasi Inpres Nomor 3 2019, PSSI Bentuk Tim Ad-Hoc

Kamis, 14 Januari 2021 | 11:38 WIB
Kebut Implementasi Inpres Nomor 3 2019, PSSI Bentuk Tim Ad-Hoc
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang membahas Inpres nomor 3 Tahun 2019 (dok. PSSI).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Iriawan meyakini dengan Inpres Nomor 3 Tahun 2019 ini akan ada peningkatan prestasi sepakbola nasional dan internasional. Sebab, dengan Inpres ini pengembangan bakat, peningkatan jumlah dan kompetensi wasit serta pelatih sepakbola akan membaik.

Kemudian pengembangkan sistem kompetisi berjenjang dan berkelanjutan, pembenahan sistem dan tata Keloka sepakbola. Penyediaan prasarana dan sarana stadium sepak bola di seluruh Indonesia sesuai standar internasional dan pemusatan latihan sepakbola.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI