Frank Lampard Dipecat, Guardiola: Kejam Sih, Tapi...

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 26 Januari 2021 | 17:52 WIB
Frank Lampard Dipecat, Guardiola: Kejam Sih, Tapi...
Manajer Manchester City, Pep Guardiola (kiri) bersama mantan pelatih Chelsea, Frank Lampard. [PAUL CHILDS / POOL / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Guardiola kembali menekankan bahwa kinerja semua pelatih akan dinilai berdasarkan hasil. Jika gagal mempersembahkan hasil-hasil maksimal, para juru taktik ini tentu saja akan didepak.

"Dia ditunjuk di tim seperti Chelsea setelah pekerjaan bagus yang dia lakukan di Derby County. Orang-orang ini pantas mendapatkannya. Untuk Frank, ini bukan hanya karena dia legenda Chelsea," ucap Guardiola.

"Tapi kami bergantung pada hasil, bukan cara kami bermain, bukan tentang filosofi atau hal-hal semacam ini, atau proyek. Anda harus mendapatkan hasil. Jika tidak, Anda akan digantikan oleh manajer lain. Sesimpel itu," tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI