Pergerakan Pemain Timnas Indonesia Sering Telat, Shin Tae-yong Tidak Puas

Syaiful Rachman Suara.Com
Rabu, 19 Mei 2021 | 14:23 WIB
Pergerakan Pemain Timnas Indonesia Sering Telat, Shin Tae-yong Tidak Puas
Latihan Timnas Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab (UEA). (Dok. PSSI).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di Grup G, skuad Garuda akan melawan Thailand pada 3 Juni 2021, lalu Vietnam pada 7 Juni 2021 dan Uni Emirat Arab pada 11 Juni 2021.

Sebelum itu, mereka akan menghadapi dua laga uji coba di UEA yaitu menghadapi Afghanistan pada 25 Mei dan Oman pada 29 Mei 2021.

Timnas Indonesia sudah berada di Dubai sejak 17 Mei 2021.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI