5 Pemain Asia yang Pernah Masuk Nominasi Ballon dOr, Ada yang Sampai Dua Kali

Irwan Febri Rialdi Suara.Com
Selasa, 10 Agustus 2021 | 18:27 WIB
5 Pemain Asia yang Pernah Masuk Nominasi Ballon dOr, Ada yang Sampai Dua Kali
Penyerang Timnas Korea Selatan, Son Heung-min. [JUNG YEON-JE / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketika menyelesaikan kepindahannya dari PSV Eindhoven menuju Manchester United pada 2005, Park Ji-sung sukses masuk nominasi peraih Ballon d'Or.

Pelatih Manchester United saat itu, Sir Alex Ferguson, sangat terpikat dengan potensi Park yang bersinar bersama PSV di Liga Champions.

Klub asal Belanda itu nyaris melaju ke babak final. Sayangnya, mereka gagal lolos karena kalah dari AC Milan.

4. Younis Mahmoud (2007)

Younis Mahmoud merupakan pemain asal Irak yang sukses masuk dalam nominasi peraih Ballon d'Or pada tahun 2007.

Hal ini tak terlepas dari kisah sukses timnas Irak yang berhasil menjadi juara Piala Asia 2007.

Padahal, ketika itu Irak tengah berkecamuk akibat perang yang melanda. Namun, Younis berhasil memimpin rekan-rekannya untuk berprestasi di kancah Asia.

Atas penampilan yang menginspirasi itu, Younis menjadi pemain Asia pertama yang meraup suara ketika pemungutan suara Ballon d'Or. Dia menempati urutan ke-29.

5. Son Heung-min (2019)

Baca Juga: Anak Sandiaga Uno Kepencet Telepon Putri Tanjung, sang Ayah Marah Beri Nasihat Begini

Striker Tottenham Hotspur Son Heung-Min merayakan golnya ke gawang Burnley dalam lanjutan Liga Inggris di Turf Moor, Burnley. Lindsey Parnaby / POOL / AFP
Striker Tottenham Hotspur Son Heung-Min merayakan golnya ke gawang Burnley dalam lanjutan Liga Inggris di Turf Moor, Burnley. Lindsey Parnaby / POOL / AFP

Pemain asal Asia teranyar yang sukses menembus nominasi peraih penghargaan Ballon d'Or ialah bintang timnas Korea Selatan, Son Heung-min.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI