Mason Mount Tampil Buruk saat Chelsea Kalahkan Tottenham Gara-gara Putus Cinta

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 21 September 2021 | 21:45 WIB
Mason Mount Tampil Buruk saat Chelsea Kalahkan Tottenham Gara-gara Putus Cinta
Reaksi pemain Chelsea Mason Mount saat gagal memanfaatkan peluangnya saat menghadapi Leicester City di final Piala FA di Wembley Stadium 15 Mei 2021. Kirsty Wigglesworth / POOL / AFP

“Saya akan lebih khawatir jika wajahnya datar dan Anda juga merasakan kelelahan, terutama secara mental. Namun, saya memang tak merasakannya,” katanya.

“Kami senang dia ada di sini dan kami akan berhati-hati dengan dia (Mount) seperti biasanya,” lanjutnya.

Sebetulnya, Mount menjadi salah satu pemain vital di balik keberhasilan Chelsea pada musim lalu.

Sejak masuk ke skuad utama pada 2019/2020 di bawah armada asuhan Frank Lampard, dia menjadi sosok yang cukup penting untuk The Blues.

Sampai saat ini, Mount telah mencatatkan 53 penampilan bersama Chelsea. Dia juga memerankan posisi penting ketika Chelsea sukses melaju ke partai final Piala FA dan finis di peringkat empat besar.

Mount juga ikut ambil bagian saat Chelsea merengkuh gelar juara Liga Champions 2020/2021. Performa itulah yang membawanya ke timnas Inggris.

Bersama The Three Lions, Mount telah mencatatkan lima kali penampilan di bawah asuhan pelatih Gareth Southgate.

Kontributor: Muh Adif Setiawan

Baca Juga: Minim Impak terhadap Rasisme, Marcos Alonso Berhenti Berlutut Sebelum Kick-off

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI