RANS Cilegon FC Bisa Lirik 5 Pemain Top Ini untuk Didatangkan dan 4 Berita Bola Terkini

Reky Kalumata Suara.Com
Sabtu, 15 Januari 2022 | 20:08 WIB
RANS Cilegon FC Bisa Lirik 5 Pemain Top Ini untuk Didatangkan dan 4 Berita Bola Terkini
Gelandang serang Fenerbahce, Mesut Ozil. [OZAN KOSE / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

3. Dokumen Jordi Amat dan Sandy Walsh Sudah Dikirim ke PSSI, Minggu Depan Resmi Jadi WNI?

Sandy Walsh. [@sandywalsh / Instagram]
Sandy Walsh. [@sandywalsh / Instagram]

Exco PSSI, Hasani Abdulgani, membagikan kabar terbaru soal pemain keturunan Indonesia yang diproyeksi untuk membela timnas. Ia menyebut dokumen Jordi Amat dan Sandy Walsh sudah dikirim dari agen Eropa kepada pihak federasi.

Hal tersebut diketahui dari unggahan Exco PSSI tersebut di akun Instagramnya pada Sabtu (15/1/2022). Ia membagikan kabar terkait pemrosesan pemain keturunan agar bisa membela timnas Indonesia.

Baca selengkapnya

4. Usai Lepas Syahrian Abimanyu ke Persija, JDT Rekrut Striker Udinese

JDT rekrut pemain Udinese bernama Fernando Forestieri usai lepas Syahrian Abimanyu. (Twitter/@OfficialJohor)
JDT rekrut pemain Udinese bernama Fernando Forestieri usai lepas Syahrian Abimanyu. (Twitter/@OfficialJohor)

Mantan klub Syahrian Abimanyu, Johor Darul Ta'zim (JDT), berhasil merekrut pemain jebolan Udinese dalam bursa transfer kali ini.

Sebagaimana diketahui, setelah Piala AFF 2020 Syahrian Abimanyu dilepas oleh JDT ke Persija. Saat berseragam klub ternama di Liga Malaysia itu, pemain berusia 22 tahun ini baru tampil sebanyak 2 kali.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Asisten Pelatih Timnas Indonesia Ungkap Pembicaraan Shin Tae-yong dengan Marc Klok

5. Asnawi Mangkualam Bagikan Momen Pamitan dengan Keluarga, Kembali ke Ansan Greeners?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI