Aji Santoso Klaim Persebaya Sudah Dapatkan Pengganti Taisei Marukawa, Ini Ciri-cirinya

Senin, 11 April 2022 | 17:11 WIB
Aji Santoso Klaim Persebaya Sudah Dapatkan Pengganti Taisei Marukawa, Ini Ciri-cirinya
Pelatih Persebaya Aji Santoso (kanan) bersama Sekretaris Tim Persebaya Ram Surahman (kiri) saat konferensi pers di Surabaya, Jumat (1/4/2022). ANTARA/Fiqih Arfani.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Klub (sebelumnya) yang main juga di papan tengah, di tim dia jarang sekali menjadi starter, atau tidak reguler menjadi starter. Tapi akhirnya dia meledak di sini," terang mantan juru formasi PSIM Yogyakarta itu.

Dari kabar yang beredar, legiun asing pengganti Marukawa yang didatangan Persebaya Surabaya itu berasal dari Jepang meski sosoknya hingga saat ini masih ditutup rapat-rapat oleh manajemen Bajul Ijo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI