PSSI Isyaratkan Bima Sakti Tetap Latih Timnas Indonesia U-16

Reky Kalumata Suara.Com
Sabtu, 13 Agustus 2022 | 12:59 WIB
PSSI Isyaratkan Bima Sakti Tetap Latih Timnas Indonesia U-16
Pelatih timnas Indonesia U-16, Bima Sakti dan trofi Piala AFF U-16 2022. (Suara.com/Arif Budi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Indonesia akan menjadi tuan rumah semua pertandingan Grup B tersebut. Akan tetapi, PSSI belum memutuskan di stadion mana laga-laga itu digelar.

Nantinya, 10 juara grup dan lima peringkat kedua terbaik kualifikasi berhak tampil pada putaran final bersama tuan rumah Piala Asia U-17 AFC 2023, Bahrain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI