Bedah Kekuatan Timnas Irak U-20, Lawan Timnas Indonesia U-20 di Laga Perdana Piala Asia U-20 2023

Reky Kalumata Suara.Com
Rabu, 01 Maret 2023 | 06:35 WIB
Bedah Kekuatan Timnas Irak U-20, Lawan Timnas Indonesia U-20 di Laga Perdana Piala Asia U-20 2023
Skuad Irak U-20 untuk Piala Asia U20 2023 di Uzbekistan. Irak akan menjadi lawan pertama Timnas Indonesia pada laga Grup A Piala Asia U20 2023. (Foto: Instagram Iraqi Football Association/iraq.ifa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski begitu, Irak tetap memanggil para pemainnya yang berkarier di luar negeri atau Abroad. Dari 23 nama yang dibawa, dua di antaranya adalah pemain Abroad, yakni Charbel Shamoon dan Adam Rasheed.

Kedua pemain ini berposisi sebagai bek atau pemain bertahan. Charbel Shamoon diketahui bermain di Australia bersama Western United.

Sedangkan Adam Rasheed yang bermain sebagai bek tengah, berkarier di Denmark bersama tim bernama Aalborg BK.

Tak hanya pemain Abroad-nya yang harus diwaspadai, Irak juga punya pemain lokal yang bisa memberikan kesulitan kepada Timnas Indonesia U-20.

Para pemain lokal ini berasal dari klub-klub kasta tertinggi sepak bola Irak, seperti Al-Kharaba, Newroz, Al-Shorta, dan Al-Quwa Al-Jawiya.

Berikut komposisi pemain Irak U-20 untuk Piala Asia U-20 2023.

Kiper:

Abbas Kareem
Ridha Abdulaziz
Hussein Hassan

Bek:

Baca Juga: Target Timnas Indonesia U-20 di Piala Dunia U-20 2023, Erick Thohir: Lolos Grup Dulu

Sajjad Mohammed
AlI Abbas Mohesin
Kadhem Raad Hatem
Adam Rasheed
Abbas Manie
Muslim Moussa
Sajjad Mohammed Mahdi
Charbel Shamoon

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI