Di babak final, Timnas Indonesia U-23 sudah ditunggu Vietnam yang berhasil melangkah ke partai puncak dengan mengalahkan Malaysia dengan skor 4-1.
Pertandingan final antara Timnas Indonesia U-23 menghadapi Vietnam selaku juara bertahan akan berlangsung di Rayong Province Stadium, Rayong, Thailand pada Sabtu (26/8/2023) pukul 20.00 WIB.