Melihat Performa Kiper Asing yang Berkarier di BRI Liga 1 2023-2024

Reky Kalumata Suara.Com
Jum'at, 01 Desember 2023 | 12:51 WIB
Melihat Performa Kiper Asing yang Berkarier di BRI Liga 1 2023-2024
Kiper asal Brasil Adilson Maringa (kiri) yang memperkuat Bali United. (dok. Bali United)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sonny Stevens

Awalnya menjanjikan, Sonny Stevens bersama Dewa United kemudian mengalami penurunan performa. Dalam 19 penampilannya musim ini, kiper asal Belanda itu kebobolan 30 kali dan hanya mencatatkan empat clean sheet.

Kevin Mendoza

Kevin Mendoza, kiper baru Persib Bandung, memiliki rekam jejak menjanjikan sebagai runner-up Piala AFC 2022 bersama Kuala Lumpur City FC.

Sebelumnya, dalam 10 pertandingan dengan klub Malaysia tersebut, ia kebobolan 17 kali dan mencatatkan dua clean sheet.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI