Debutnya bersama Timnas Indonesia terjadi pada 29 Mei 2024, saat ia berusia 19 tahun.
Hingga saat ini, ia telah tampil dalam 34 pertandingan untuk Timnas Indonesia.
Di tengah kedatangan banyak pemain naturalisasi, Rizky Ridho tetap menjadi salah satu pemain lokal yang penting bagi tim, terutama di lini pertahanan.
Kontributor : Imadudin Robani Adam