Dua laga ini sangat penting bagi Timnas Indonesia yang untuk sementara masih menduduki peringkat kelima dalam klasemen Grup C dengan koleksi tiga poin hasil dari tiga imbang dan sekali kalah dalam empat laga pertama.
Shin Tae-yong menargetkan Timnas Indonesia bisa mencuri setidaknya satu poin atas Jepang dan bertekad meraih kemenangan ketika menjamu Arab Saudi.
Kontributor: Aditia Rizki