Elkan Baggott Bangkit Usai Cedera: Tampil Solid di Blackpool dan Catat Statistik Impresif

Arief Apriadi Suara.Com
Kamis, 24 April 2025 | 20:32 WIB
Elkan Baggott Bangkit Usai Cedera: Tampil Solid di Blackpool dan Catat Statistik Impresif
Elkan Baggott disebut pelatih Blackpool alami cedera ringan. (Instagram/@blackpoolfc)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia menjalani debut bersama Timnas senior pada 2021 dalam laga uji coba melawan Afghanistan, kemudian tampil di Piala AFF melawan Laos. Sejak itu, Elkan menjadi pilar penting di lini belakang Timnas, baik untuk level U-23 maupun senior.

Selama berkarier di Inggris, Elkan sempat dipinjamkan ke beberapa klub seperti King's Lynn Town, Gillingham, dan Cheltenham Town untuk menambah pengalaman bermain.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI