Hasil Liga Inggris: Gol Nicolas Jackson Bawa Chelsea Menang atas Everton!

Sabtu, 26 April 2025 | 22:20 WIB
Hasil Liga Inggris: Gol Nicolas Jackson Bawa Chelsea Menang atas Everton!
Striker Chelsea, Nicolas Jackson berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Everton dalam pekan ke-34 Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London, Sabtu (26/4/2025). [Instagram Chelsea]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain laga Chelsea vs Everton, ada tiga pertandingan Liga Primer lainnya, yaitu Wolverhampton vs Leicester, Southampton vs Fulham, dan Brighton vs West Ham. Adapun Aston Villa akan melawan Crystal Palace di Stadion Wembley pada semifinal Piala FA pertama.

Daftar susunan pemain:

Chelsea (4-2-3-1): Sanchez; Caicedo, Chalobah, Colwill, Cucurella; Lavia (Reece James 67'), Enzo; Madueke (Sancho 78'), Palmer (Dewsbury-Hall 90'), Neto; Jackson (George 90').

Everton (4-1-3-1): Pickford; Patterson (Young 64'),O'Brien, Branthwaite, Mykolenko; Gueye, Garner; Harrison (McNeil 64'), Doucoure, Ndiaye (Alcaraz 46'); Beto (Chermiti 64').

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI