Striker Belanda Nimbrung ke Joey Pelupessy Saat Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia

Arif Budi Suara.Com
Sabtu, 07 Juni 2025 | 14:57 WIB
Striker Belanda Nimbrung ke Joey Pelupessy Saat Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia
Ekspresi pemain Timnas Indonesia usai memenangkan pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia antara Indonesia melawan China di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (5/6/2025). [Suara.com/Alfian Winanto]

Adapun Wout Werghoust dan Joey Pelupessy memang saling mengenal karena pernah main bareng di Heracles Almelo.

Wout Werghoust main di Heraces Almelo sejak 2016 sampai 2018, yang artiny main barng dengan Joey Pelupessy selama dua musim.

Maka dari itu, tidak mengherankan jika Wout Weghourst ikut nimbrung saat Joey Pelupessy membagikan momen bersama timnas Indonesia.

Sementara itu, Joey Pelupessy menceritakan pengalaman bermain di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta.

Menurutnya suporter timnas Indonesia memang luar biasa, apalagi saat laga kandang sendiri.

“Saya sudah mengatakannya sebelumnya, saat melawan Bahrain juga pada bulan Maret,” ujar Joey Pelupessy usai laga.

“Lagi-lagi luar biasa. Jadi, saya harap mereka terus mendukung kami, dan saya yakin mereka akan melakukannya,” jelasnya.

Lebih lanjut, Joey Pelupessy mengaku girang usai timnas Indonesia berhasil meraih tiga poin dalam laga ini.

Kemenangan ini menjadi yang kedua bagi Pelupessy sejak memperkuat Timnas Indonesia, setelah sebelumnya sukses mengalahkan Bahrain.

Baca Juga: Justin Hubner Resmi Pisah dengan Wolverhampton Wanderers

“Sangat senang, tentu saja. Tiga poin lagi, dua kali di Stadion GBK. Jadi, sangat senang,” tambahnya.

Berikutnya, Timnas Indonesia akan menghadapi Jepang dalam laga lanjutan Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada 10 Juni mendatang.

“Setiap pertandingan adalah pertandingan baru. Jadi, mari kita nikmati kemenangan ini, dan besok mulai bersiap-siap,” pungkasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI