Indonesia Jadi Tuan Rumah Ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Apa Untungnya?

Minggu, 08 Juni 2025 | 05:35 WIB
Indonesia Jadi Tuan Rumah Ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Apa Untungnya?
Pesepak bola Timnas Indonesia Stefano Lilipaly. Kabar Indonesia tertarik menjadi tuan rumah ronde keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia disampaikan oleh Manajer Timnas Indonesia, Sumardji. [Suara.com/Alfian Winanto]

3. UMKM Makmur

Sejumlah suporter hadir untuk menyaksikan langsung pertandingan Indonesia vs China dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (5/6/2025). [Suara.com/Alfian Winanto]
Sejumlah suporter hadir untuk menyaksikan langsung pertandingan Indonesia vs China dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (5/6/2025). [Suara.com/Alfian Winanto]

Tak hanya menambah pendapatan negara, kehadiran wisawatan dari dalam dan luar negeri untuk menyaksikan ronde keempat ini bisa memberi dampak ke pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

Banyaknya wisatawan yang datang dan notabene pendukung dari enam tim di ronde keempat itu akan membuat roda ekonomi di kalangan ke bawah bergerak.

Alhasil, masyarakat akan diuntungkan dengan banyaknya wisatawan dan berdampak pada pertumbuhan ekonomi di dalam negeri.

4. Masyarakat Indonesia Bisa Berpesta

Sejumlah suporter hadir untuk menyaksikan langsung pertandingan Indonesia vs China dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (5/6/2025). [Suara.com/Alfian Winanto]
Sejumlah suporter hadir untuk menyaksikan langsung pertandingan Indonesia vs China dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (5/6/2025). [Suara.com/Alfian Winanto]

Salah satu hal menarik dari terpilihnya Indonesia sebagai tuan rumah adalah masyarakat Tanah Air bisa memiliki kesempatan untuk berpesta andai Tim Garuda lolos ke Piala Dunia.

Timnas Indonesia diketahui berhasil melaju ke ronde keempat usai menumbangkan China di laga ke-9 grup C.

Andai di ronde keempat tim Merah Putih bisa menjadi juara grup dan lolos ke Piala Dunia 2026, maka masyarakat bisa langsung berpesta merayakan kesuksesan tersebut, termasuk dengan para pemain.

5. Menguntungkan Pemain

Baca Juga: Setara BYD Dolphin, Harga Jam Rolex Prabowo yang Dikasih ke Semua Pemain Timnas Indonesia

Salah satu keuntungan terbesar menjadi tuan rumah ronde keempat akan dirasakan oleh para pemain Timnas Indonesia.

Andai Indonesia terpilih, maka para pemain Garuda tak perlu beradaptasi lagi dengan cuaca, karena sudah mengenal cuaca di Tanah Air.

Selain itu, para pemain juga tak akan kelelahan dan akan mendapat dukungan masif dari suporter saat menjadi tuan rumah ronde keempat.

(Felix Indra Jaya)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

VIDEO TERKAIT

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI