Baca 10 detik
- Estevao Willian dianggap sebagai bakat langka oleh Carlo Ancelotti,
- Estevao sudah memberi dampak besar bagi Chelsea dan Timnas Brasil meski baru berusia 18 tahun
- Chelsea dan pelatih Enzo Maresca terus mengelola perkembangan Estevao secara hati-hati
“Fans membeli tiket untuk melihat pemain seperti Estevao dan Cole Palmer. Ketika dia masuk, energi langsung naik. Kami senang dia bisa membuat fans bahagia,” tambahnya.
Kontributor: M.Faqih