Irfan Sbaztian Bantah Pernah Pacari Elly Sugigi

Senin, 08 April 2019 | 12:40 WIB
Irfan Sbaztian Bantah Pernah Pacari Elly Sugigi
Irfan Sbaztian [Sumarni/Suara.com]

Suara.com - Irfan Sbaztian membantah pernah berpacaran dengan Elly Sugigi. Hal itu diungkapkan olehnya di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (8/4/2019).

"Aku sama dia pure dekat cuma aku sama dia nggak pacaran. Aku memang jalanin saja," ujar Irfan Sbaztian.

Tapi dia tidak memungkiri kalau Elly Sugigi pernah menyatakan cinta kepada dirinya. Namun, Irfan Sbaztian menolak.

"Nggak ada komitmen. Dia pernah nembak saya kan, 'Fan aku suka sama kamu, kamu mau nggak jadi pacar aku?' Yah aku jawab orang suka, cinta manusiawilah. Aku juga bilang sayang sama kakak cuma aku anggap kakak sendiri," sambungnya lagi.

Dia bahkan mengatakan tidak pernah benar-benar menyebut berpacaran dengan Elly Sugigi.

"Pacaran aku nggak pernah bilang di mana pun. Aku sayang iya tapi kalau aku pacaran sama dia itu nggak," kata Irfan Sbaztian menandaskan.

Elly Sugigi dan Irfan Sbaztian. (Instagram)
Elly Sugigi dan Irfan Sbaztian. (Instagram)

Seperti diketahui, Irfan Sbaztian sempat mesra dengan Elly Sugigi beberapa waktu lalu. Bahkan mereka sudah merencanakan pernikahan.

Tapi akhir-akhir ini, mereka dikabarkan sudah putus hubungan. Sayangnya kekinian, Irfan Sbaztian menepis tudingan pernah pacari Elly Sugigi.

Baca Juga: Cie, Elly Sugigi Pamer Cowok Baru

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI