![Kalina Oktarani dan Vicky Prasetyo [Instagram/@kalinaocktaranny]](https://media.suara.com/pictures/original/2020/11/19/77399-kalina-oktarani-dan-vicky-prasetyo-instagramatkalinaocktaranny.jpg)
Terkait rencananya itu, tidak sedikit yang menganggap Vicky Prasetyo dan Kalina terlalu terburu-buru. Namun rupanya mereka memiliki alasan tersendiri.
"Cepat atau lambat sih bukan tergantung waktu ya, tapi kualitas. Aku udah cukup mengenal dia sih dengan waktu singkat kemarin ini, makanya ini ada beberapa bulan kita menyesuaikan sama-sama saling mengenal," kata Vicky.