Mesra dengan Agnez Mo, Fakta Adam Rosyadi Bikin Kaget

Sumarni Suara.Com
Rabu, 28 April 2021 | 14:27 WIB
Mesra dengan Agnez Mo, Fakta Adam Rosyadi Bikin Kaget
Agnez Mo dan Adam Rosyadi [Instagram/@adamrxsydi]

Suara.com - Sosok Adam Rosyadi menjadi perbincangan publik setelah pamer foto mesra bareng Agnez Mo. Keduanya kini sedang gencar dikabarkan berpacaran.

Ada banyak foto yang mengisyaratkan bahwa mereka menjalin hubungan spesial. Salah satunya postingan Adam Rosyadi yang merangkul mesra Agnez Mo.

Meski hanya tampak dari belakang, Agnez Mo juga terlihat merangkul pinggang sang model.

"Us (kita)," tulisnya sebagai caption di Instagram belum lama ini.

Unggahan itu lantas dikomentari oleh Agnez Mo. Pelantun Jera itu menyematkan tanda hati.

Unggahan Adam Rosyadi [Instagram/@adamrxsydi]
Unggahan Adam Rosyadi [Instagram/@adamrxsydi]

Tidak cuma itu, ada foto lain yang menunjukkan kemesraan mereka. Yang mana Agnez Mo terlihat nyaman duduk di pangkuan Adam Rosyadi.

Sontak saja kedekatan sejoli itu membuat netizen heboh. Mereka pun ramai memberikan komentar.

Tapi yang menarik, netizen menemukan fakta bahwa Adam Rosyadi seorang muslim. Hal itu dipacu setelah dia mengunggah foto bareng sang ibunda.

Baca Juga: Sama-Sama Rambut Pendek, Penampilan Agnez Mo dan Amanda Manopo Dibandingkan

Ibu Adam Rosyadi tampil cantik mengenakan kerudung.

"Senyumnya sama gitu, tengil bund," kata Adam Rosyadi sebagai keterangan foto.

Bisa ditebak, postingan itu segera dibanjiri beragam respons dari para netizen.

"Astaga kirain nonis," ujar @yohanawelan.

"Wajahnya kristianable banget gusti. Banyak yang ngira kalo non muslim wkwk," timpal @valmajoo.

"Yaampun ternyata islam dong kirain gua cina gitu, kek berasa banyak harapan," tambah @lilik.md.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI