Unggahan ini pun mendapat banyak doa dari rekan artis yang lain. Beberapa netizen juga mendoakan kesembuhan Tya Ariestya dan anak-anaknya.
"Mohon maaf lahir dan batin.. semangat sembuh," tutur Gracia Indri.
"Happy idul adha sayangku dan cepat sembuh," tulis Bunga Zainal.
"Get well soon semuanyaaa," sambung Fitri Tropica.