![Nana Mirdad [Instagram/@nanamirdad_]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/09/04/97759-nana-mirdad-instagramatnanamirdad.jpg)
Artis Nana Mirdad terlahir dari orang tua yang menganut agama berbeda. Ayahnya Islam, sementara sang ibu Kristen.
Hal tersebut membuat ia menganut agama yang berbeda dengan adiknya, Nana dan Naysilla menganut Kristen, sementara saudarannya yang lain merupakan muslim.
4. Shandy Aulia
![Aktris Shandy Aulia menyapa awak media dari dalam mobilnya saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (24/12/2020). [Suara.com/Alfian Winanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/12/24/46963-shandy-aulia-suaracomalfian-winanto.jpg)
Shandy Aulia juga memeluk agama yang berbeda dengan saudaranya. Artis berdarah Palembang ini merupakan penganut Kristen, sementara sang saudara menganut Islam.
Meski berbeda, pemilik nama lengkap Nyimas Shandy Aulia ini tetap akur dan kompak dengan saudaranya.
5. Alyssa Soebandono
![Alyssa Soebandono [Suara.com/Yuli]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/11/24/27519-alyssa-soebandono.jpg)
Orang tua Alyssa Soebandono menganut agama yang berbeda. Tak heran, artis ini juga menganut kepercayaan yang berbeda dengan sang kakak.
Diketahui, Alyssa dan Anissa memilih untuk memeluk agama Islam sedangkan sang kakak Ananda memeluk agama Kristen sejak tahun 2016.
Itulah beberapa artis beda agama dengan saudara kandung, bukti bahwa perbedaan bukanlah hal yang bersifat negatif.
Baca Juga: 5 Momen Mesra Rio Febrian dan Istri, 11 Tahun Menikah Beda Agama
Kontributor : Sofia Ainun Nisa