Kerap Tampil Iseng, 7 Potret Mesra Chef Arnold dan Istri Ini Ungkap Sisi Romantisnya

Farah Nabilla Suara.Com
Rabu, 18 Agustus 2021 | 18:37 WIB
Kerap Tampil Iseng, 7 Potret Mesra Chef Arnold dan Istri Ini Ungkap Sisi Romantisnya
Potret mesra Chef Arnold dan istri. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Mesra Chef Arnold dan Istri (Instagram/@arnoldpo)
Potret Mesra Chef Arnold dan Istri (Instagram/@arnoldpo)

Selain Makau, Chef Arnold dan Tiffany juga sempat berlibur ke Australia yang bisa dibilang sebagai rumah kedua mereka. Selama di sana, mereka tak lupa memamerkan momen romantis dan mesra.

Seperti yang satu ini, ketika mereka jalan-jalan ke taman hiburan. Dalam foto yang dibagikan, tampak Chef Arnold berpose uwu menggigit pipi sang istri. Pose mereka ini sungguh menggemaskan.

7. Potret Mesra Ala Drakor

Potret Mesra Chef Arnold dan Istri (Instagram/@arnoldpo)
Potret Mesra Chef Arnold dan Istri (Instagram/@arnoldpo)

Selama di Australia, Chef Arnold dan Tiffany juga mengunjungi Hobart Town di kawasan Tasmania. Tempat ini terkenal karena pemandangan kotanya yang indah dan Instagramable.

Chef Arnold membagikan potret mesra ini sebagai ucapan selamat Valentine untuk sang istri. Pasangan ini terlihat romantis seperti yang kerap dijumpai di drama Korea. Setuju?

Dari semua potret mesra Chef Arnold dan istri, yang mana paling bikin baper?

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI