Brand Fashion Tengah Disorot, 6 Gaya Modis Jessica Jung

Rabu, 29 September 2021 | 16:39 WIB
Brand Fashion Tengah Disorot, 6 Gaya Modis Jessica Jung
Jessica Jung. (Instagram/@jessica.syj)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jas menggemaskan ini rupanya merupakan produk BLANC & ECLARE yang dijual seharga Rp5,6 juta bersama rok mini berwarna senada.

6. Anggun dengan Jaket Denim

Gaya Modis Jessica Jung (Instagram/@jessica.syj)
Gaya Modis Jessica Jung (Instagram/@jessica.syj)

Jessica Jung juga sukses membuat gayanya tetap anggun dengan jaket denim. Gaun hitam dipadukan Jessica Jung bersama jaket denim model crop, ditambah tas cantik merek Valentino senilai Rp45 juta. Gaya modis Jessica Jung dalam memadupadankan busana sepertinya tak perlu diragukan lagi ya!

Padu padan gaya modis Jessica Jung di atas bisa banget kamu coba di rumah untuk OOTD sehari-hari. Tak perlu membeli merek yang sama, tapi dijamin bisa secantik Jessica Jung deh! Bagaimana menurutmu?

Kontributor : Neressa Prahastiwi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI