Fuji Sumbang Rp 100 Juta Buat Renovasi Rumah Gala, Haji Faisal Menangis

Minggu, 30 Januari 2022 | 12:28 WIB
Fuji Sumbang Rp 100 Juta Buat Renovasi Rumah Gala, Haji Faisal Menangis
Fuji di Labuan Bajo. [Instagram/jiniso.id]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rumah senilai Rp 2,4 miliar itu mereka beli lewat hasil penggalangan dana yang diinisiasi sahabat-sahabat Vanessa Angel.

Namun hingga saat ini, rumah baru untuk Gala Sky Andriansyah belum ditempati karena masih direnovasi. Sejak awal pembelian, Haji Faisal memang menghendaki adanya perombakan beberapa bagian rumah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI