8 Fakta Kasus Fakarich, 'Guru' Indra Kenz yang Terancam Dijemput Paksa Bareskrim

Selasa, 29 Maret 2022 | 21:28 WIB
8 Fakta Kasus Fakarich, 'Guru' Indra Kenz yang Terancam Dijemput Paksa Bareskrim
Fakarich guru Indra Kenz yang terancam dijemput paksa Bareskrim
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia mengaku bahwa Fakarich membuka bimbingan dengan beberapa tipe, yaitu mulai dari kelas biasa hingga kelas eksklusif.

4. Ada 2 Kategori Kelas

Dalam kelas bimbingan yang dibuka oleh Fakarich memiliki 2 kategori kelas dan mentor yang berbeda. Jika di kelas biasa, posisi mentor diisi oleh afiliator lain. Sedangkan untuk kelas ekslusif, Fakarich sendiri yang terjun membimbing.

5. Tarif Kelas Jutaan Rupiah

Fakarich membuka kelas Binomo dengan tarif yang cukup fantastis. Seorang yang pernah mengikuti kelas trading Binomo mengungkapkan bahwa tarif kelas ini berbeda.

Jika diasuh langsung oleh Fakarich biayanya mencapai Rp 7 juta. Sedangkan yang di kelas biasa biayanya Rp 1,4 juta.

6. Disebut Biang Kerok Binomo

Fakarich juga disebut sebagai biang kerok kasus penipuan trading berkedok binary option, yaitu Binomo. Pasalnya, aplikasi investasi bodong itu sudah merugikan banyak korban hingga miliaran rupiah.

Awal kemunculan aplikasi Binomo sendiri dimulai dengan mempromosikan mudahnya mendapatkan uang dalam jumlah yang besar, bahkan mencapai miliaran rupiah. Sayang, promosi itu hanyalah tipuan.

Baca Juga: Punya Kelas Trading Bertarif Mahal hingga Disebut Guru Indra Kenz, Fakarich Segera Diperiksa Bareskrim Polri

7. Ada Perjanjian dengan Murid

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI