Rizky Billar Terseret Kasus DNA Pro, Ernest Prakasa: Orang Asing Kasih Duit Sekoper Bisa Kita Anggap Wajar?

Selasa, 12 April 2022 | 10:57 WIB
Rizky Billar Terseret Kasus DNA Pro, Ernest Prakasa: Orang Asing Kasih Duit Sekoper Bisa Kita Anggap Wajar?
Produser film Gara-Gara Warisan Ernest Prakasa ditemui saat acara konferensi pers di Metropole XXI, Jakarta, Kamis (24/3/2022). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terbaru, Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri telah menetapkan 9 orang sebagai tersangka atas dugaan keterlibatan dalam praktek robot trading di DNA Pro.

Sedangkan nama-nama artis yang diduga terlibat dengan kegiatan promosi DNA Pro selain Rizky Billar dan Lesti Kejora adalah Ahmad Dhani, Ivan Gunawan, Putri Una hingga Billy Syahputra.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI