5 Potret Rumah Jonatan Christie, Bangun Rumah Mewah Sampai 4 Lantai

Ismail Suara.Com
Kamis, 26 Mei 2022 | 14:48 WIB
5 Potret Rumah Jonatan Christie, Bangun Rumah Mewah Sampai 4 Lantai
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie jadi runner-up Korea Open 2022. [PBSI]

Jonatan Christie memenangkan gelar internasional senior pertamanya saat usianya 15 tahun di Indonesia International Challenge, dan telah mencetak berbagai prestasi membanggakan setelahnya.

5. Rumah Impian Jonatan Christie

Potret Rumah Jonatan Christie (instagram/@jonatanchristieofficial)
Potret Rumah Jonatan Christie (instagram/@jonatanchristieofficial)

Bersama potret rumah barunya, Jonatan Christie mengucapkan syukur. "Puji Tuhan, salah satu impianku telah tercapai dan aku berharap lebih banyak lagi yang akan datang," tulis kekasih Shanju ini.

"Ini tak lain karena anugerah Tuhan untuk hidupku, tanpa Dia (Tuhan) aku bukan apa-apa, Terima kasih Yesus," lanjutnya di unggahan yang sama pada 22 Mei 2022.

Itu dia rumah Jonatan Christie yang bergaya modern minimalis. Banyak netizen yang menduga rumah tersebut akan ditinggali Jojo dan Shanju kelak.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI